7 Tips Hemat Selama Perjalanan Mudik Agar Keuangan Aman - Keuangan ZIGI.ID
Logo
Ilustrasi Mudik
keuangan
Ilustrasi Mudik
Photo: Unsplash
Ilustrasi Mudik

ZIGI – Mudik menjadi momen yang paling dinantikan oleh perantau menjelang lebaran. Banyak orang berbondong-bondong pulang ke kampung halaman meski biasanya akan menghabiskan banyak uang.

Perlu diketahui, keuangan yang tidak direncanakan dengan baik akan membuat keuangan kamu selama mudik cepat habis. Oleh sebab itu, ada beberapa tips hemat selama mudik yang bisa diterapkan. Apa saja? Yuk simak ulasannya di bawah ini!

Baca Juga: 7 Pengeluaran yang Perlu Dipersiapkan Menjelang Lebaran

1. Manfaatkan Uang THR

Ilustrasi THR
Photo : Unsplash
Ilustrasi THR

Melansir dari media Kementerian Keuangan, selama mudik kamu bisa memanfaatkan uang THR (Tunjangan Hari Raya). Umumnya, orang akan menggunakan uang THR untuk membeli kebutuhan hari raya alias lebaran.

Kamu bisa menggunakan sebagian uang THR kamu sebagai perjalanan selama mudik. Hal ini akan lebih hemat dibandingkan kamu mengeluarkan uang begitu saja saat perjalanan ke kampung halaman. Jika merasa kurang dengan uang THR, kamu bisa menggunakan sedikit uang tabungan yang sudah dipersiapkan.

2. Ikut Mudik Gratis

Ilustrasi Mudik
Photo : ANTARA
Ilustrasi Mudik

Orang yang ingin ke kampung halaman biasanya berangkat ketika seminggu sebelum lebaran. Hari-hari itu biasanya banyak informasi terkait transportasi gratis yang sudah disediakan oleh pemerintah. Bukan hanya pemerintah pusat, pemerintah daerah juga menyediakan sejumlah tiket gratis.

Seperti halnya Pemerintah Jawa Barat, tahun ini menyediakan 12 ribu tiket gratis di antaranya 6.501 tiket gratis untuk transportasi bus dan 5.954 tiket untuk kereta api. Tiket ini khusus untuk para pemudik yang memiliki tujuan ke Jawa Tengah dan Jawa Timur.

3. Buat Perencanaan Pengeluaran

Ilustrasi Keuangan
Photo : Unsplash
Ilustrasi Keuangan

Penting bagi yang ingin mudik untuk mempersiapkan rencana pengeluaran. Hal ini agar tidak mengeluarkan biaya dari yang sudah direncanakan. Seperti halnya untuk dana makan dalam sehari sehingga menekan agar tidak mudah jajan.

Di momen lebaran, kadang kala pedagang kaki lima menawarkan barang dagangannya lebih mahal. Selain itu, kamu juga bisa mempersiapkan biaya untuk beli oleh-oleh ketika perjalanan ke kampung halaman. Untuk merencanakan pengeluaran, kamu juga bisa belajar dari tahun-tahun sebelumnya, apa saja yang dibutuhkan selama mudik.

  • Editor: Jean Ayu Karna Asmara
Recommended

6 Cara Memperbaiki Keuangan Setelah Lebaran

  • 26 April 2023, 17:10 WIB
Sebagian besar pemudik merasa kesulitan dalam hal keuangan setelah lebaran selesai dan kembali ke rutinitas masing-masing.

Viral Video Ariel NOAH Pakai Motor dan Terjebak Macet Arus Balik Mudik

  • 26 April 2023, 13:37 WIB
Viral video di TikTok yang memperlihatkan Ariel NOAH mudik pakai motor dan sempat terjebak macet, mengeluh panas.

Momen Mikha Tambayong dan Deva Mahenra Rayakan Lebaran 2023

  • 23 April 2023, 18:40 WIB
Mikha Tambayong dan Deva Mahenra terlihat merayakan hari lebaran untuk pertama kalinya setelah menyandang status suami istri.

8 Artis Pakai Baju Lebaran Warna Hijau Sage yang Lagi Tren

  • 23 April 2023, 15:11 WIB
Warna hijau sage viral dan membuat sejumlah artis kompak menggunakan baju lebaran dengan warna ini, termasuk Iqbaal Ramadhan.

9 Aplikasi Cocok Temani Saat Mudik, Usir Rasa Bosan di Perjalanan

  • 22 April 2023, 17:20 WIB
Aplikasi yang cocok untuk menemani kamu selama perjalanan mudik agar tidak mudah bosan seperti TikTok hingga Webtoon.

7 Artis Lebaran Pertama sebagai Suami Istri, Ada Kaesang-Erina Gudono

  • 22 April 2023, 11:14 WIB
Deretan artis Indonesia merayakan lebaran 2023 sebagai suami istri, termasuk Kaesang Pangarep dan Erina Gudono.
The Latest
Ilustrasi investasi bodong

5 Tips Investasi Anti FOMO Menurut Kemenkeu

  • 03 Juni 2023, 17:00 WIB
Ilustrasi Beli Skincare dan Make Up

7 Tips Cegah Boros Saat Beli Skincare dan Make Up Menurut Ahli

  • 29 Mei 2023, 19:00 WIB
Ilustrasi jastip

4 Tips Mulai Bisnis Jastip, Kepercayaan Pelanggan Nomor Satu

  • 29 Mei 2023, 08:00 WIB
Sigit Djokosoetono

Kisah Sukses Sigit Djokosoetono, Dari CS Jadi CEO Blue Bird

  • 27 Mei 2023, 18:50 WIB
Ilustrasi Keuangan

8 Tanda Kondisi Keuangan Tidak Sehat Menurut OJK

  • 23 Mei 2023, 17:00 WIB
INDEKS